Dunia Hari Ini: Sedikitnya 32 Tewas Setelah Sebuah Derek Jatuh Menimpa Kereta di Thailand

4 hours ago 19

 Sedikitnya 32 Tewas Setelah Sebuah Derek Jatuh Menimpa Kereta di Thailand

Facebook JPNN.com LinkedIn JPNN.com Whatsapp JPNN.com Telegram JPNN.com

Dunia Hari Ini: Sedikitnya 32 Tewas Setelah Sebuah Derek Jatuh Menimpa Kereta di Thailand

Anda sedang membaca Dunia Hari Ini, rangkuman informasi pilihan dari sejumlah negara dalam 24 jam terakhir.

Berita yang pertama datang dari Thailand.

Sebuah derek timpa kereta, setidaknya 32 tewas

Derek tersebut, yang digunakan untuk membangun jalur kereta api cepat layang, jatuh menimpa kereta yang sedang bergerak pada Rabu (14/01) pagi waktu setempat, menyebabkan kereta tergelincir dan terbakar.

Kecelakaan itu terjadi di distrik Sikhio, provinsi Nakhon Ratchasima, 230 km timur laut Bangkok. Kereta tersebut sedang dalam perjalanan dari ibu kota ke provinsi Ubon Ratchathani.

Kementerian Kesehatan Thailand mengatakan bahwa setidaknya 32 orang tewas dan 64 orang dilarikan ke rumah sakit, tujuh di antaranya dalam kondisi serius.

Kecelakaan itu terjadi di lokasi konstruksi yang merupakan bagian dari proyek senilai lebih dari $5 miliar yang didukung oleh Tiongkok untuk membangun jaringan kereta api cepat di Thailand.

Pembicaraan dengan AS gagal, negara-negara Eropa kirim pasukan ke Greenland

Denmark mengatakan telah "sepakat untuk tidak sepakat" dengan Amerika Serikat mengenai masa depan Greenland setelah pertemuan dengan para pejabat tinggi Gedung Putih, tetapi menegaskan kembali bahwa pengambilalihan wilayah tersebut oleh AS "sama sekali tidak dapat diterima."

Wakil Presiden AS JD Vance dan Menteri Luar Negeri Marco Rubio bertemu dengan Menteri Luar Negeri Denmark Lars Rasmussen dan Menteri Luar Negeri Greenland Vivian Motzfeldt di Washington pada hari Rabu (14/01), waktu setempat.

Kementerian Kesehatan Thailand mengatakan bahwa setidaknya 32 orang tewas dan 64 orang dilarikan ke rumah sakit, tujuh di antaranya dalam kondisi serius

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Read Entire Article
| | | |