6 Manfaat Pepaya, Turunkan Risiko Serangan Flu

2 hours ago 21

6 Manfaat Pepaya, Turunkan Risiko Serangan Flu

Facebook JPNN.com LinkedIn JPNN.com Whatsapp JPNN.com Telegram JPNN.com

Ilustrasi pepaya. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - PEPAYA merupakan salah satu buah kesukaan banyak orang karena rasanya yang manis dan kaya akan berbagai kandungan nutrisi.

Salah satu yang berperan penting dalam kandungan buah pepaya adalah L-arginine.

Senyawa asam amino esensial yang terdapat dalam buah-buahan seperti pepaya bisa meningkatkan jumlah nitrat oksida (NO).

Nitrat oksida sangat diperlukan agar pria bisa tahan lama. Asupan L-arginine dalam jumlah tertentu bisa mengatasi masalah ranjang pada pria.

Selain itu, kandungan folat juga bermanfaat bagi pria. Folat ternyata mampu menjaga kesehatan dan kualitas cairan pria yang diproduksi.

Dalam buah pepaya, kandungan vitamin C juga bisa membantu pria yang memiliki gangguan kesuburan atau infertilitas.

Apalagi, studi yang diterbitkan Journal of Medicinal Food menunjukkan asupan vitamin C dalam jumlah tertentu bisa meningkatkan kualitas cairan pria.

Agar tidak bosan dengan rasa buah pepaya, bisa disajikan dengan cara berikut ini.

Ada beberapa manfaat pepaya yang ternyata baik untuk menjaga kesehatan tubuh dan salah satunya ialah tentu saja mencegah serangan flu.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Read Entire Article
| | | |