Pelatih Persib Tak Rela Gajinya Dipotong Gara-Gara Itu

1 week ago 51

Pelatih Persib Tak Rela Gajinya Dipotong Gara-Gara Itu

Facebook JPNN.com LinkedIn JPNN.com Whatsapp JPNN.com Telegram JPNN.com

Tukang Racik Persib Bandung Bojan Hodak. Foto: persib

jpnn.com - KEDIRI - Tukang Racik Persib Bandung Bojan Hodak geram dengan kepemimpinan Wasit Muhammad Tri Santoso dalam laga timnya melawan Persik Kediri, pada pekan pekan ke-16 Super League di Stadion Brawijaya, Kediri, Senin (5/1) malam WIB.

Laga tersebut berkesudahan tanpa pemenang, 1-1.

Persib pun gagal kembali ke puncak klasemen.

Maung Bandung kini nongkrong di anak tangga ketiga, tepat di bawah Persija Jakarta dan berjarak dua poin dari pemimpin klasemen, Borneo FC.

Klasemen Super League
Pelatih Persib Tak Rela Gajinya Dipotong Gara-Gara Ituileague

Setelah pertarungan sengit di Brawijaya, Bojan Hodak berkomentar soal laga, termasuk juga menyoroti kinerja wasit.

Dia menilai kepemimpinan Wasit Tri merugikan timnya, ada beberapa keputusan yang dianggap kurang tepat.

Hodak akan mendorong manajemen klub berkirim surat keberatan kepada ILeague selaku regulator kompetisi.

Persib kini harus bersiap melakoni partai besar di pekan ke-17, yakni menjamu Persija Jakarta di Bandung.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Read Entire Article
| | | |